Pages

Sabtu, 10 November 2012

PROTOTYPING


Prototyping adalah proses yg bisa dilaksanakan secara berulang dengan tujuan untuk menghindarkan proses persetujuan formal secara periodik yg diperlukan dalam pendekatan pengembangan sistem secara tradisional.
Prototyping adalah proses yang digunakan untuk membantu pengembang perangkat lunak dalam membentuk model dari perangkat lunak yang harus dibuat.
Prototipe memberikan ide bagi pembuat maupun pemakai tentang cara sistem dalam bentuk lengkapnya. Proses menghasilkan sebuah prototipe disebut Prototyping.


PROTOTYPE adalah contoh mula-mula atau model  dari suatu rancangan produk.

pendekatan prototype adalah
  • Close-ended Prototyping atau Throwaway Prototyping
membuat contoh awal hanya untuk dilihat lalu dibuang dan menggunakan model berbeda.

  • Opened-ended Prototyping atau Evolutionary Prototyping
berbeda yang diatas, yang ini tidak dibuang melainkan akan digunakan dalam proses berikutnya.

Teknik Membuat Prototype;
Visual dan Reuse


Tidak ada komentar:

Posting Komentar